Selamat pagi, rekan-rekan mahasiswa sekalian
Semoga rekan-rekan sekeluarga dalam keadaan sehat

Sehubungan dengan telah dibukanya masa pendaftaran Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Angkatan 3, maka kami akan mengadakan sosialisasi ke mahasiswa pada:
Hari, tanggal: Selasa, 28 Juni 2022
Waktu: 09:00 – 11:00
Media: Luring dan Daring

Konfirmasi kehadiran: https://pens.id/DaftarHadirSosialisasiMSIB3
Mohon dibagikan informasi ini ke seluruh mahasiswa di lingkungan prodi. Terima kasih.

Translate